Produsen otomotif terkemuka, PT Astra Otomotif Tbk (AUTO) menyetujui kenaikan harga ВВМ untuk kendaraan roda empat pelat hitam daripada harus dibatasi.
Pemerintah saat ini sedang mengkaji kenaikan harga BBM subsidi untuk kendaraan plat hitam. Menurut rencana, pemerintah akan menaikan sebesar Rp 2.000/liter.
Wagub DKI Basuki T Purnama sudah memberi sinyal soal ongkos TransJ yang akan naik. Kenaikan itu dilakukan bila BBM dinaikan. Tapi tidak untuk biaya langganan.
Wagub DKI Basuki T Purnama atau Ahok punya pandangan soal kenaikan BBM yang akan dilakukan pemerintah. Dia khawatir, ketika transportasi publik belum siap, orang malah akan pindah ke menggunakan motor.
Pemerintah akan memberlakukan dua harga bensin premium yakni Rp 6.500 per liter untuk kendaraan pribadi dan Rp 4.500 untuk roda dua dan pelat kuning. Di mata pabrikan apakah pengendara mobil akan beralih menggunakan motor?
Para pejabat sudah sepakat memilih Premium dua harga--sepeda motor dan mobil pelat kuning tetap bisa membeli yang Rp 4.500, sedangkan mobil pelat hitam lebih mahal, mungkin Rp 6.500--sebagai opsi terbaik membatasi konsumsi bahan bakar minyak bersubsidi. Keputusan ini tinggal menunggu pengumuman Presiden Susilo Bambang Yudhoyono.
Pemerintah berencana memberlakukan dua harga bensin premium pada 1 Mei 2013. Mobil pribadi, termasuk mobil mewah seperti Alphard cs diperbolehkan beli premium Rp 6.500 per liter.
Namun jika IHSG mampu melewati dan/atau bertahan di atas 4,940 maka berpeluang untuk dapat menguji resistance level di 4,960. Hari ini diperkirakan indeks bergerak fluktuatif cenderung melemah.