detikHot
How To Train The Dragon: Kisah Persahabatan Pemuda & Seekor Naga
'How To Train The Dragon', jelas ditujukan untuk konsumsi anak-anak. Namun, jika melihat teknologi animasi 3D yang hadir di film garapan Chris Sanders ini, Anda yang sudah dewasa pun wajib untuk menyaksikannya.
Senin, 22 Mar 2010 14:26 WIB







































