detikFood
Wah, Ternyata Ada Cara Ilmiah Memotong Cake yang Ditemukan 100 Tahun Lalu!
Memotong kue merupakan hal yang mudah dilakukan. Tinggal mengambil pisau, memotongnya menjadi beberapa irisan dan sisanya tinggal disimpan. Namun ternyata menurut ilmu matematika, ada cara lain yang lebih jitu untuk memotong cake.
Senin, 23 Jun 2014 17:25 WIB







































