Konser Suga BTS hari pertama digelar hari ini, Jumat (26/5), di ICE BSD. Arus lalin di sepanjang jalan menuju area penukaran tiket terpantau masih lancar.
Antusiasme ARMY yang akan menonton konser Suga tak hanya terlihat dari semangat mereka yang telah mengantre sejak pagi. Namun juga dari outfit mereka, nih!
Member BTS tidak hanya dikenal dengan karya-karya yang easy listening, tetapi mereka juga memiliki minat pada dunia literasi. Berikut bacaan member BTS.