Millen Cyrus, keponakan penyanyi Ashanty, ditangkap jajaran Polres Pelabuhan Tanjung Priok. Dari lokasi penangkapan, polisi menyita barang bukti narkoba.
Selebgram Millen Cyrus digerebek polisi di kamar hotel wilayah Jakarta Utara. Polisi menemukan sabu 0,30 gram sisa pakai, ini fakta-fakta terkait sabu.
Dia mengaku menggunakan barang haram tersebut akibat depresi karena banyak pekerjaannya dicancel. Millen mengakui bahwa dirinya saat ini sedang depresi.