"Saya berkomunikasi dengan BPK beberapa waktu lalu, saya mendapat info bahwa harus ada perhatian khusus di birokrasi, terutama terkait tata kelola keuangan,"
Ketua Fraksi Golkar DPR Muhammad Sarmuji menyoroti evaluasi menyeluruh terhadap sistem pemilu dalam sebuah focus group discussion bertajuk 'Sistem Pemilu'