detikNews
Korsel Gelar Operasi Sup Ular!
Kementerian Lingkungan Hidup Korsel melancarkan operasi berskala nasional untuk menindak restoran-restoran yang menyajikan sup ular. Operasi itu akan digelar pada 16 Juni hingga 15 Juli mendatang.
Rabu, 16 Jun 2010 12:54 WIB







































