detikNews
Seperti ini Keriuhan Para Pemburu Batu Berharga Rp 50 Ribu hingga Rp 1,5 M
Pemburu batu dari berbagai daerah di Aceh dan luar Aceh memadati area lobi Hotel Hermes Palace Banda Aceh. Meski stand belum banyak yang buka, para pengunjung sudah berada di lokasi Festival Batu Aceh 2015. Tak hanya batu, gagang cincin juga ikut dijual di festival ini.
Jumat, 06 Feb 2015 17:13 WIB







































