Memasuki bulan Ramadan 1431 H, Masjidil Haram di kota Suci Makkah semakin dipadati kaum muslim dari berbagai belahan dunia. Ramadan kali ini, cuaca di Makkah masih lumayan panas, 37 derajat Celcius. Sementara jam terbesar di dunia menjadi daya tarik tersendiri.
Tukang penjual bendera bertebaran menjelang perayaan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia. Bisakah rasa kebangsaan dibangkitkan? Atau menjual bendera hanya sebuah usaha musiman seperti halnya terompet Tahun Baru.
Malaysia tak hanya memiliki Kuala Lumpur. Kini ada kota baru yang muncul dan berkembang bak primadona menyediakan berbagai kejutan yang menarik untuk dikunjungi.
Cinta ternyata berhasil menggerakkan hati seorang sultan dari India untuk membangun monumen yang diakui sebagai salah satu dari tujuh keajaiban dunia. Bangunan pertanda cinta itu adalah Taj Mahal.
Taman Pura, bangunan mirip candi yang berada bawah laut, Pemuteran, Bali sungguh menakjubkan. Mungkin belum banyak yang tahu, bangunan yang menjadi bagian proyek The Karang Lestari Project itu merupakan bekas candi bentar yang sengaja ditenggelamkan.
Dow Jones: Saham-saham AS berjatuhan, menarik Indeks Standard & Poor's 500 turun dari lebel tertinggi dalam 10 minggu terakhir, sehubungan keraguan akan pemulihan ekonomi.
Kapal cepat Siwalima mengantarkan kami (rombongan Kemenko Kesra) merapat ke pelabuhan Banda Naira, sekitar pukul 05.30 WIT, Senin (2/8/2010). Beruntung kami mendarat pagi hari, di saat warga Banda memulai aktivitasnya.
Pesona alam di kepulauan Banda, terutama Banda Naira, membuat masyarakat Banda Naira menginginkan dibangunnya sarana untuk parawisata. Salah satu wacana yang akan muncul adalah dibangunnya hotel berbintang lima di pulau tempat diasingkannya Moh Hatta dan M Sjahrir itu.
Penyebab kebakaran menghanguskan gudang milik PT Cempaka Indah Murni Surabaya, belum diketahui. Tim labfor akan memastikan melalui olah TKP yang dilakukan besok atau lokasi sudah padam.