detikNews
Penumpang KRL Belum Kritis, Tekanan kepada Operator Lemah
Penumpang KRL Jabodetabek sebagai pengguna moda transportasi tersebut ikut andil dalam kurang memadainya pelayanan KRL. Mereka belum menjadi penumpang yang kritis, yang bisa memberikan tekanan kepada operator untuk memperbaiki pelayanan KRL.
Kamis, 02 Jun 2011 02:16 WIB







































