Selain kopi, Halo Kafei memanjakan para pengunjung dengan beragam pilihan ice cream yang melimpah, memberikan pengalaman yang memuaskan dan menyegarkan.
Ketika membuka laman pencarian Google hari ini, kita akan disambut keindahan Danau Toba. Ya, danau yang berada Sumatra Utara itu tengah dijadikan Google Doodle.