detikNews
Korban Gusuran Taman BMW Gugat Pemprov DKI
Korban gusuran Taman BMW akan menggugat Pemprov DKI. Mereka menilai Pemprov DKI tidak manusiawi karena tidak menyediakan tempat relokasi sementara bagi para korban gusuran.
Selasa, 26 Agu 2008 17:20 WIB







































