detikNews
Presiden SBY Minta Korsel-Korut Saling Menahan Diri
Presiden SBY prihatin dengan memanasnya konflik di Semenanjung korea. Korea Utara dan Korea Selatan diharap bisa menahan diri dengan tidak melakukan aksi yang bisa menyulut keadaan.
Rabu, 24 Nov 2010 13:40 WIB







































