Tersangka Korupsi Mantan Bupati Jember Dilarikan ke RS
Mantan Bupati Jember Syamsul Hadi Siswoyo yang beberapa waktu lalu dijebloskan Kejaksaan Tinggi Jatim ke Rutan Medaeng setelah ditetapkan sebagai tersangka korupsi Rp 18 miliar dana kas Pemkab Jember, dilarikan ke RS Graha Amerta, Surabaya.
Selasa, 27 Mar 2007 14:17 WIB







































