detikNews
Pria Mesir Dihukum Gantung Atas Serangan di Gereja Koptik Kairo
Seorang pria Mesir dihukum gantung atas serangan mematikan di sebuah gereja di Kairo pada tahun 2017. Serangan itu diklaim oleh kelompok radikal ISIS.
Senin, 13 Mei 2019 14:48 WIB







































