detikFood
Jay-Z Tuntut Chef Restorannya Sendiri Rp 14 Milyar!
Jay-Z selama ini dikenal sebagai rapper dan musisi sukses. Ternyata ia juga memiliki jaringan sport bar eksklusif di Amerika Serikat. Namun, suami dari penyanyi Beyonce Knowles ini sedang menjalani proses hukum karena berselisih dengan chef dari klubnya sendiri.
Rabu, 22 Agu 2012 09:26 WIB







































