Lalu lintas di ruas Tol Jagorawi mengarah ke Puncak, Bogor, mengalami peningkatan pagi ini. Untuk mengantisipasi kepadatan lalu lintas, contraflow diberlakukan.
Usai menata bangunan di jalur Puncak Bogor, Gubernur Dedi Mulyadi akan bergerak ke Cianjur. Ia juga mau melakukan penataan bangunan di jalur Puncak arah Cianjur