detikTravel
Tanah Lot 'Pindah' ke Gunungkidul
Salah satu objek wisata terkenal dari Bali adalah Tanah Lot. Pantai dengan seperti ini ternyata tidak hanya ditemukan di Pulau Dewata, tapi juga di Gunungkidul, Yogyakarta. Ini dia Pantai Kukup, Tanah Lotnya Yogyakarta.
Kamis, 05 Jun 2014 14:05 WIB







































