PT Vale Indonesia raih ESG Risk Rating terbaik dengan skor 23,7, menegaskan komitmen keberlanjutan dan tata kelola yang kuat dalam industri pertambangan global.
Massa yang mengaku ahli waris tanah Golf Pondok Indah melakukan aksi. Salah satu bidang tanahnya sedang dibangun oleh pihak PT Metropolitan Kentjana Tbk.
Kejaksaan Agung terus mendalami dugaan korupsi pemberian kredit bank ke PT Sritex Tbk. Sejumlah saksi dipanggil untuk diperiksa di Kejaksaan Negeri Solo.
PT Sejahtera Bintang Abadi Textile (SBAT) dinyatakan pailit oleh PN Niaga Jakarta Pusat. Aset diserahkan ke kurator, tanpa upaya hukum dari perusahaan.