detikNews
Malam Tahun Baru, Harta Benda Warga Blitar Ludes Dilalap Api
Apes yang dialami Zaenal Maksus (46) warga Blitar. Saat semua orang menyambut pergantian tahun, justru dia dan keluarganya bejibaku memadamkan api. Harta benda dan sebagian rumahnya ludes dilalap api.
Rabu, 01 Jan 2014 16:29 WIB







































