detikNews
Dua Kereta Pembawa Zat Kimia Beracun Tabrakan di AS, 2 Orang Tewas
Dua kereta barang di Arkansas, AS yang membawa bahan kimia beracun saling bertabrakan satu sama lain. Insiden ini menewaskan dua orang dan melukai dua orang lainnya.
Senin, 18 Agu 2014 09:50 WIB







































