Sepenting apa sih pendaftaran HAKI merek Citayam Fashion Week untuk kegiatan ini? Dengarkan obrolannya bersama akademisi dan praktisi bisnis, Rhenald Kasali.
Baim Wong memutuskan melepas Citayam Fashion Week setelah muncul kontroversi perusahaan PT Tiger Wong mendaftarkan merek Citayam Fashion Week ke Kemenkumham.