Pesatnya pertumbuhan hotel dan rumah makan di suatu kota dapat menjadi salah satu gambaran tumbuhnya perekonomian di sektor pariwisata kota tersebut. Medan, contohnya. Ragam kuliner Medan yang lezat
Kedekatan Malaysia secara geografis dengan Indonesia, menyebabkan negara ini memiliki kuliner yang hampir serupa. Seperti sata yang merupakan makanan khas kota Terengganu. Mirip dengan otak-otak yang gurih enak.
Jika datang ke Kupang, jangan lupa untuk mampir ke Pusat Oleh-oleh Ibu Soekiran. Berdiri sejak 1961, toko ini menawarkan berbagai makanan khas Nusa Tenggara Timur yang mungkin sulit ditemukan di tempat lain.
Ada 10 kombinasi daging yang bisa dinikmati bersama kuah santan khas Betawi yang gurih. Bagi yang suka lauk komplit, bisa coba saja nasi uduk gurih berlauk ayam, tahu, dan kering tempe khas Bang Sawit! Dijamin kenyang!
Sebelum berpesta kembang api di malam Tahun Baru 2014 di Ubud, Bali, coba dulu jelajah kuliner di sana. Kawasan Ubud banyak berjajar restoran mulai dari makanan asli Indonesia hingga western. Lengkap!
Siapa bilang makan sehat itu mahal? Ini dibuktikan dalam talkshow dan cooking class kali ini. Jurus memilih makanan plus memasak makanan sehat diberikan oleh ahli nutrisi dan seorang chef. Voucher belanja jutaan rupiahpun dibagikan gratis!
Semua orang ingin langsing dan sehat. Tidak harus keluar biaya mahal. Dengan memanfaatkan bahan-bahan makanan kaya nutrisi yang murah bisa disajikan makanan sehat. Seorang chef dan ahli gizi akan memberikan tips jitunya di cooking class ini.
Sering pesan menu ikan kakap di restoran? Buat saja sendiri dengan resep ini. Selain mudah dibuat, rasanya juga lebih enak. Hidangan istimewa ini bisa membuat keluarga bahagia.
Saat melancong ke Jawa Timur, sempatkanlah mampir ke Trenggalek. Di sana terdapat Pantai Karanggongso yang punya hamparan pasir putih. Selain bersantai di pantainya, Anda juga bisa berenang atau mencicipi aneka kuliner maknyus!