detikNews
Menkum: Antasari Diizinkan Hadir di Acara Utama Pernikahan Anaknya
Menkum HAM Amir Syamsuddin menyangkal adanya pelarangan bagi Antasari Azhar untuk menghadiri pernikahan anaknya. Kemenkum tetap memberikan izin bagi Antasari untuk datang di acara utama.
Jumat, 02 Mar 2012 11:51 WIB







































