detikNews
Tiga Tahun Diserang, Ponpes Al Ma'hadul Islam Rutin Lapor ke Polisi
Aksi penyerangan terhadap Ponpes Al Ma'hadul Islam di Pasuruan sudah berlangsung sejak tiga tahun terakhir ini. Pihak ponpes telah melaporkan aksi brutal tersebut ke polisi, namun penyerangan masih terjadi.
Rabu, 16 Feb 2011 01:15 WIB







































