detikNews
Dehidrasi, Dua Petugas KNKT Rusia Kembali ke Halim
Dua anggota KNKT Rusia kembali dari lokasi jatuhnya pesawat Sukhoi di Gunung Salak ke Bandara Halim Perdanakusumah. Kedua anggota tim investigasi Rusia ini kembali ke Halim diduga karena dehidrasi.
Senin, 14 Mei 2012 12:00 WIB







































