detikFinance
Bangun PLTU 2x620 MW, PTBA Cari Pinjaman Rp 10 Triliun
PTBA dalam waktu dekat akan mendirikan anak usaha dalam rangka membangun PLTU 2x620 MW. Emiten berkode PTBA ini menjalin kerjasama (joint venture) dengan mitra asal China.
Selasa, 04 Sep 2012 16:39 WIB







































