detikSport
Kimi Masih Berharap di Kandang Mercedes
Kimi Raikkonen berasal dari Finlandia, tapi penyuplai mesin mobil timnya McLaren, Mercedes, adalah salah satu kebanggaan Jerman. Itu sebabnya ia berharap meraih sukses di Hockenheim.
Selasa, 25 Jul 2006 20:40 WIB







































