detikFood
Lukmanul: RUU JPH Jangan Timbulkan Birokratisasi Panjang
Rapat Dengar Pendapat dengan Komite III Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI digelar siang tadi kembali membahas RUU Jaminan Produk Halal (JPH). Dalam kesempatan tersebut Direktur LPPOM MUI menyampaikan bahwa hendaknya RUU JPH tidak menimbulkan birokratisasi.
Selasa, 21 Feb 2012 17:56 WIB







































