Komputer Bicara Bermanfaat Bagi Penyandang Tuna Netra
Cita-cita menjadi pedagang sejak kecil bagi tuna netra sangat kecil keberhasilannya. Namun dengan komputer yang diinstal software Screen Reader, bakal menjadikan cita-cita Suharto (45) akan terwujud.
Jumat, 24 Sep 2010 14:29 WIB







































