Plt Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) Andi Sudirman Sulaiman berencana mewajibkan setiap warganya yang akan menikah untuk memiliki surat bebas narkoba.
Petugas gabungan merazia di penginapan hingga hotel di Parepare pada Jumat (18/6). Seorang pria yang terjaring pingsan hingga ngompol saat digiring petugas.
Petugas Damkar Kota Parepare mengevakuasi ular piton sepanjang 6,5 meter. Ular tersebut ditangkap saat melintas di jalan depan Kantor Wali Kota Parepare.
lahan gambut seluas 1 hektare di parepare terbakar, Minggu (6/6) sore. Lokasi lahan tersebut dekat dengan permukiman sehingga sempat membuat warga panik.