detikNews
Bagir: Pencabutan Judicial Review UU KY Masih Wacana
Perseteruan MA-KY masih memanas. 40 Hakim agung mengajukan judicial review UU 22/2004 tentang KY. Namun disebut-sebut pengajuan itu akan dicabut.
Jumat, 17 Mar 2006 16:33 WIB







































