detikOto
Sah, Nissan X-Trail Balik Lagi Jadi SUV Nomor 1
Melihat data-data penjualan mobil yang disampaikan Gaikindo (Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia) ada yang menarik dari segmen SUV. Mobil SUV andalan Nissan, X-Trail sudah kembali jadi nomor 1 di kelasnya.
Senin, 16 Mar 2015 17:05 WIB







































