detikNews
Ciliwung Meluap, Warga Kampung Melayu Tetap Bertahan
Meluapnya air sungai Ciliwung menyebabkan beberapa daerah yang berada di sisinya terendam air. Selain daerah Kampung Pulo, Jatinegara, air juga menggenangi daerah Kampung Melayu.
Senin, 19 Nov 2012 12:03 WIB







































