detikFinance Rupiah Masih Loyo di 9.345/US$ Gejolak eksternal yang belum juga membaik membuat rupiah terus mengalami tekanan. Rupiah kembali melemah di 9.345/US$. Selasa, 20 Nov 2007 17:54 WIB
detikFinance IHSG Akhir Pekan Berantakan Pasar saham regional di akhir pekan ini berantakan menyusul merahnya bursa Wall Street. Indeks Harga Saham Gabungan meluncur 37 poin. Jumat, 16 Nov 2007 16:12 WIB
detikFinance Selimut Negatif IHSG IHSG kembali dinaungi sentimen negatif pelemahan bursa-bursa regional. Apalagi nilai tukar rupiah kembali melemah hingga mendekati level 9.400/US$. Jumat, 16 Nov 2007 08:42 WIB
detikFinance Perbankan dan Sektor Riil Belum Sejalan di 2008 Kalangan perbankan memprediksi kinerja perekonomian Indonesia di 2008 lebih cerah dibanding tahun ini. Sebaliknya kalangan sektor riil pesimis hal itu terjadi. Kamis, 15 Nov 2007 16:42 WIB
detikFinance Bakrieland Development Kaji Penerbitan Global Bond Bakrieland Development(ELTY) mengkaji penerbitan obligasi lokal atau obligasi global senilai Rp 800 miliar sampai Rp 1,2 triliun tahun depan. Rabu, 14 Nov 2007 17:16 WIB
detikFinance Dow Jones Jatuh di Bawah 13.000, IHSG Makin Tertekan Wall Street kembali jatuh, indeks Dow Jones terperosok hingga di bawah level psikologis 13.000. Alarm waspada kembali dipasang para investor. Selasa, 13 Nov 2007 08:28 WIB
detikFinance US$ 2,5 Triliun Dana Asing Masuk Emerging Market Krisis Subprime Mortgage (SPM) membawa musibah di AS, namun membawa berkah untuk negara-negara emerging market. Senin, 12 Nov 2007 13:21 WIB
detikFinance Bunga Penjaminan LPS Aman Hingga Januari 2008 Tingkat bunga penjaminan LPS periode 15 September 2007-14 Januari 2008 dinilai masih aman, meski ada kecenderungan BI akan turunkan bunga. Sabtu, 10 Nov 2007 15:34 WIB
detikFinance Bernanke: Ekonomi AS Melambat Pada Awal 2008 Gubernur Bank Sentral AS Ben Bernanke akur dengan para pengamat ekonomi yang melihat ekonomi AS akan mengalami perlambatan hingga awal 2008. Jumat, 09 Nov 2007 09:51 WIB
detikFinance Keputusan BI Rate Tepat Keputusan BI untuk mempertahankan BI Rate sudah tepat. BI tak perlu mengikuti langkah The Fed, dan sebaiknya tetap fokus mengatasi inflasi. Selasa, 06 Nov 2007 16:39 WIB