Proyek jalan Tol Bekasi-Cawang-Kampung Melayu (Becakayu) seksi I mengalami progres yang cukup signifikan. Saat ini, proses tersebut sudah mencapai 85,35%.
Pemerintah menargetkan 31 ruas tol bisa beroperasi hingga akhir tahun 2017. Seluruh ruas tol tersebut tersebar pada rangkaian tol Trans Sumatera dan Trans Jawa.