Si kembar Connell Twins mendadak bikin heboh karena kepulangannya ke Indonesia. Pada momen Lebaran tahun ini, Christina dan Carlina O'Connell mudik ke Subang.
Selain menyiapkan kue kering, ada yang tak kalah penting yakni hidangan lebaran. Menu ikonik seperti ketupat, opor ayam dan sayur godog selalu dinanti.