Rollingstone
Jim Morrison: Misteri Pujangga Rock N' Roll Yang Tiada Akhir
41 tahun silam, 3 Juli 1971, Jim Morrison sang pujangga rock and roll meninggal dunia. Dia ditemukan tak bernyawa oleh Pamela Courson, kekasihnya di bathtub apartemen di 17 Rue Beautreillis yang disewanya selama tinggal di Paris.
Selasa, 03 Jul 2012 17:05 WIB







































