PT KCI menyatakan terjadi peningkatan penumpang kereta rel listrik tiap tahunnya. Tahun ini ditargetkan ada 343,5 juta penumpang yang menggunakan layanan KRL.
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menyatakan layanan transportasi mulai dari pelabuhan Merak hingga Bandara Soetta beoperasi normal pascagempa M 7,4 di Banten.