Kasus flu burung yang merebak tahun 2007-an lalu cukup sukses ditangani oleh Indonesia. Salah satu cara pencegahannya adalah dengan memusnahkan ribuan unggas agar virus tersebut tidak menular kepada manusia.
Karimunjawa adalah secuil surga di utara Pulau Jawa yang makin digandrungi wisatawan. Alam bawah laut yang cantik dan damainya pulau ini membuat wisatawan betah tinggal lama di sana.
Piala Dunia 2002 dilangsungkan di Korea Selatan dan Jepang dari tanggal 31 Mei sampai 30 Juni 2002. Turnamen ini berhasil dimenangi Brasil setelah mengalahkan Jerman 2-0 di final.
Gubernur DKI Joko Widodo menyoroti lemahnya ketahanan pangan di Ibu Kota. Kelemahan itu disebabkan karena Jakarta tak punya ruang stok makanan yang cukup besar.
Untuk mereka yang akan traveling ke Aceh dalam waktu dekat ini, pastikan wisata kuliner jadi agenda liburan di sana. Kuliner apa yang harus dicoba? Ini dia 10 makanan populer di Negeri Serambi Makkah.
Acara pembacaan karya sastra bisa menjadi pertunjukan menarik dan tak terduga ketika dipadukan dengan aksi panggung yang tak biasa. Itulah yang terjadi di acara Sirkus Sastra di Salihara, Rabu (16/10/2013) malam. Ada ikan mas koki raksasa yang bisa bicara!
Wangi khas sate sangat dikenal banyak orang. Racikan berupa potongan daging lalu ditusuk satu persatu menggunakan tusukan bambu ini jugasangat populer di beberapa negara Asia bahkan dunia. Konon hidangan ini asli Jawa.
Mobil Google Street View yang terlibat insiden kecelakaan di kawasan Darmaga, Bogor ternyata juga sempat menabrak pagar rumah warga setelah menabrak 3 kendaraan. Pagar rumah warga tersebut bahkan sampai rubuh.