Puluhan petani se-Asia belajar tentang ekonomi agroekologi di Desa Sukamulya, Indramayu. Konsep ini meningkatkan pendapatan petani dan menjaga kelestarian alam.
Duet pebalap Indonesia, Umar Abdullah dan Dypo Fitramadhani, tampil mantap di putaran ketiga ajang Lamborghini Super Trofeo Asia 2025. Mereka naik podium kedua.
Timnas Indonesia U-23 memanggil 23 pemain, termasuk Kakang Rudianto dan Robi Darwis, untuk Kualifikasi Piala Asia U-23 2026. Indonesia jadi tuan rumah Grup J.
Timnas Putri Indonesia U-20 akan melawan India U-20 di Kualifikasi Piala Asia Wanita 2026. Saksikan siaran langsungnya pada 6 Agustus 2025 di Indosiar.