"Kami merekomendasikan agar masyarakat dan pemerintah tidak memberikan stigma negatif terhadap makna jihad dan khilafah," kata Ketua Fatwa MUI Asrorum Niam.
Mahfud Md menghadiri ijtima ulama komisi fatwa MUI. Dalam pidatonya, Mahfud mengatakan Indonesia adalah negara Pancasila, bukan negara agama dan bukan sekuler.
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, menghadiri Ijtima Ulama Komisi Fatwa MUI. Dalam kesempatan itu, Anies mengajak peserta menikmati fasilitas di Jakarta.