detikInet
Animator Film The Avengers Hebohkan Cimahi
Dari sekian jago animator dunia di Baros International Animation Festival (BIAF) 2014 di Cimahi, Rini Sugianto mungkin yang paling dinantikan. Terbukti, sesi talkshow dengan animator film Tintin dan The Avengers ini heboh.
Sabtu, 29 Nov 2014 09:54 WIB







































