detikNews
PAN: Tokoh KMP Akan Kembali Bertemu Jokowi, Bisa Malam ini Atau Besok
Koalisi Merah Putih (KMP) tampaknya akan terus setia berada di samping Joko Widodo. Selain menyusun solusi terkait polemik Komjen Budi Gunawan, tokoh KMP juga akan bertemu Presiden Joko Widodo lagi.
Jumat, 30 Jan 2015 10:52 WIB







































