detikNews
Laporan Dana Kampanye Pilpres Mulai Diaudit
KPU telah menyerahkan laporan dana kampanye pilpres ke kantor akuntan publik (KAP). Hasil audit akan diserahkan ke KPU paling lambat 25 Juli.
Minggu, 11 Jul 2004 07:44 WIB







































