Kosta Rika di luar dugaan mengalahkan Cili 2-1, dan memastikan langkah ke perempat final. Gol kemenangan Kosta Rika dicetak Andy Herron di menit akhir pertandingan.
Adriano menjadi bintang bagi Brasil setelah striker Inter Milan ini berhasil membuat hattrik saat mengalahkan Kosta Rika 4-1 di babak penyisihan grup C, Copa America.
Paraguay memetik kemenangan tipis 1-0 atas Kosta Rika pada pertandingan pertama Grup C Copa America di Arequipa, Peru. Gol Paraguay lahir dari titik penalti.
Setelah 47 tahun sejak terakhir kalinya menjadi tuan rumah Copa America, Peru kembali dipercaya untuk menjadi host gawean itu. Tim tuan rumah berada di Grup A sementara tim favorit Brasil di Brup C.
Playmaker Uruguay Alvaro Recoba berjanji akan menjawab semua kritikannya jika dia lolos tes kesehatan guna tampil menghadapi Kolombia di babak kualifikkasi Piala Dunia 2006.
Klub sepakbola Paris St Germain akan ikut menjelajahi sirkuit Le Mans akhir pekan ini. Tak heran karena logo PSG akan menempel di bodi motor Aprilia tunggangan Vincet Arnaud.
Valencia tidak menunggu waktu untuk segera menyandang mahkota juara. El Che resmi menjadi juara Liga Spanyol setelah dinihari tadi menundukan Sevilla 2-0.