Sebuah perusahaan asal Austria, Tec-Innovation bersama dengan Graz University of Technology telah berhasil menciptakan sebuah sepatu pintar untuk para tunanetra
OPPO baru saja meluncurkan proyek pengisian daya cepat yang dinamakan The Flash Initiative dengan menggaet FAW-Volkswagen, Anker, dan NXP Semiconductors.
Lewat kecanggihan teknologi, anak-anak bisa mengakses bermacam materi keagamaan. Tapi itu tidak serta merta menggantikan pembelajaran agama tradisional.