Tidak hanya menampilkan beragam modifikasi mobil modern, ajang Indonesia Automodified (IAM) 2018, di Istora, Senayan juga menghadirkan mobil klasik 1970-an.
Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) meluncurkan skutik yang benar-benar terbaru di segmen 125 cc yakni Freego. Yamaha mengklaim jualannya cukup bagus.