detikInet
Bos Google Ramalkan 'Kematian' Majalah Cetak
Chairman Google, Eric Schmidt, meramalkan bahwa dalam beberapa tahun ke depan para pembaca majalah cetak akan beralih ke tablet. Inilah akhir masa media print.
Kamis, 24 Okt 2013 17:03 WIB







































