Stasiun Manggarai menjadi stasiun transit yang selalu dipadati penumpang. Terlebih, saat jam-jam pergi ataupun pulang kerja. Bagaimana situasi pagi ini?
Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kementerian Perhubungan buka suara soal eskalator di Stasiun Manggarai sempat membuat banyak orang berjatuhan.